Tuesday, February 8, 2011

Meet Andre, my nine years penpal

Sekitar 9 tahun lalu, aku baca di majalah, tentang penpaling, how to make friends with students around the world. Ada situs www.studentsoftheworld.info , yang isinya adalah nama-nama students yang mau untuk jadi penpal. Bisa filter kita mau dari negara mana. Ada alamat emailnya, so kita bisa langsung email. Begitulah awal perkenalan aku dengan Andrea Serra.

At that time, I'm still 15 years old, baru kelas 1 SMA. Bahasa Inggris aku juga belum terlalu canggih, dan Andrea ini juga berasal dari Sardinia, Italia, yang juga bukan pake bahasa Inggris sebagai bahasa nasional.

This is Andre, (the pic is taken yesterday, when he came to Batam visiting me)

Saling email sampai sekitar 3 tahun, tuker-tukeran cerita tentang sekolah, tentang artis, tentang mimpi mau kuliah dimana. Umurnya 2 tahun lebih muda daripada aku. Aku bilang mau jadi dokter. Dia bilang mau jadi guru atau kerja di hal-hal yang berbau fashion.

Mulai aku kuliah, email udah gak intens lagi, kami tukeran no.handphone. Walaupun sms ke luar negeri mahal, sekitar Rp 600/sms, tapi it's always fun having a very far away friend u can keep in touch with. We're sharing almost everything, includes secrets, most of them I can't remember rite now. :))

Sempet sekitar 2 tahun tanpa ada saling ngasih kabar lagi, dan facebook lagi mendunia, iseng aku ketik namanya di search engine FB. Yah, FB has 500million people there, so he must be one of them. Tapi nama yang muncul ada banyak, dan iseng aku kirim message ke Andrea Spears yang fotonya paling deket ama muka dia yang bisa aku inget.

Eh, ternyata betul itu Andre,, my Italian penpal!! Soo excited!! He said he's moving to Tokyo,Japan, to teach English. So, I'm very wow coz he's in Asia, atleast same continental as mine, not in Europe anymore.

Then he said he's moving to Shanghai, a great city with great building, but he don't like it to be there coz Chinese govt like to block FB, twitter, movies, news, youtube, so he's so lonely. Waktu itu aku mau nikah, en aku undang dia, tapi katanya gak bisa dapat visa karena belum 6 bulan di Shanghai.

Then again, he moved to Ho Chi Minh City, Vietnam. It's last month, then he decide to come to Indonesia, to visit me! Woooowww!!! I'm suprised! Setelah 9 tahun, mungkinkah kami bisa ketemu?

Dan ternyata, bisa!!! \(´▽`)/

Pas ketemu, aku kaget karena dia tinggi, gak terlalu bule, agak gemulai, dan bahasa Inggrisnya bagus. Kalo ngomong, selalu ekspresif, mimik mukanya, matanya dilebarkan, tangannya gerak kesana-kemari. Orangnya sangat baik. Down to earth, he said : 'girl, I've lived in China, so I can stand everything rite now'. Hahaha!!

We shared stories. He loves to watch America's Next Top Model, he doesn't know who's Justin Bieber is, he doesn't know Glee, hahaha!! I'm lucky meeting a person who doesn't know who Justin Bieber is.

Dan dia bilang sesuatu tentang keresahan aku karena belum punya anak. " Hey, u're still young, u're still 24 y.o, and once u've kid in ur age now, u can't go travelling, u can't try a new things, u can't go abroad, because u have kid to take care of. So, u're just fine, and u'll be fine. Take your time. Don't worry."

Ah, lega deh. Trus, jemput Eja ke klinik, kenalan juga. Dan lanjut ke pantai. Sempet ke Sekilak, dan ke Nongsa (yang nyasar) karena dia pengen pantai yang ada pasirnya.

Malamnya, kami ajak makan di Lamongan, dan adek aku paling kecil si Ope, ikut. Ope excited banget karena bisa ngomong Inggris ama bule langsung. Pas di Lamongan, dia wajib makan pake tangan, dan ini lucu. Hahah!! Ternyata makan pake tangan bagi orang yang gak biasa, itu sangat susah.
But he loves the food. He loves Soto Lamongan en ayam penyet, but he can't take too much chilly. :))))

So far, day 1 meet Andre isn't bad at all. Hari ini, dia gak mau aku antarin lagi, karena dia tau aku harus kerja. So, we're gonna meet at 3pm, when I've done working. Hari ini dia mau ke Pantai Melur, ntah gimana caranya, mungkin nyewa taksi. Hope he's just fine there. But like he said, he has lived in China, so everything will be fine for him.


*meet Andre*


*we're on the beach*


*perfect place to meet? hahah!!*


*finally seing him!*

See u tomorrow with another story!! \(^O^)/


No comments: